Ekonomi

Tiga Bos Industri Teknologi Makin Kaya di Tengah Pandemi

Jumat, 19 Februari 2021 - 09:02 | 53.77k
Ilutrasi Foto Jeff Bezoz   (Foto: Pinterest)
Ilutrasi Foto Jeff Bezoz (Foto: Pinterest)

TIMESINDONESIA, JAKARTA – Pandemi Covid memiliki beberapa dampak serius di bidang usaha. Namun kondisi ini menjadi peluang besar dan mendadak untung besar termasuk beberapa orang berpengaruh Ini adalah 3 orang yang dapat mengeruk kekayaan di masa pandemi.

1. Ceo Zoom Eric Yuan

Meningkat nya bekerja dirumah atau biasa disebut WFH mempengaruhi zoom kini menjadi aplikasi populer yang digunakan orang untuk dapat membuat pertemuan atau sekedar bertemu teman sejak pecah nya virus corona saham nya melesat  tinggi Eric diperkiraan mempunyai kekayaan sebanyak 19 miliar dollar (Rp 269 Triliun)

2. Ceo Netflix Reed Hastings

Kebijakan dirumah saja adalah berkah untuk netflix sebagai penyedia layanan nonton film dan juga serial tv online, netflix memproduksi konten original mereka sendiri dan mendapatkan penghargaan sejak saat itu netflix memproduksi film dan pelanggan premium netflix dari tahun ke tahun semakin bertambah hingga total kekayaan Reed berjumlah 5 Miliar dollar (Rp 74,3 Triliun)

3. Ceo Amazon Jeff Bezoz

Siapa yang tidak kenal dengan Jeff Bezoz orang terkaya di dunia selama 3 tahun berturut turut ini mampu menumpuk pundi-pundi kekayaan akibat pandemi, penjualan Amazon melonjak sebesar 26% selama corona hingga berawal kekayaan Jeff berjumlah 10 miliar dollar (Rp 148 Triliun)  hingga 145 miliar dollar (Rp 2.158 Triliun) berkat transaksi jual beli barang secara online.

Pandemi tidak selalu memperburuk keadaan tetapi ada beberapa hal yang baik dan peluang-peluang lain untuk menumpuk pundi-pundi kekayaan dari berbagai usaha lain. (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : Wahyu Nurdiyanto
Publisher : Lucky Setyo Hendrawan

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES