Indonesia Positif Ketahanan Informasi Nasional

Manfaat Pipanisasi TMMD Kodim Malang-Batu Bagi Desa Kedungsalam

Kamis, 07 November 2019 - 09:43 | 47.22k
Manfaat Pipanisasi Bagi Desa Kedungsalam. (FOTO: AJP/TIMES Indonesia)
Manfaat Pipanisasi Bagi Desa Kedungsalam. (FOTO: AJP/TIMES Indonesia)
FOKUS

Ketahanan Informasi Nasional

TIMESINDONESIA, MALANG – Babinsa Kedungsalam Sertu Agus Nuri, mengungkapkan pemasangan pipa saluran air bersih dari Tandon yang berada di Sumber Goa Mahacinta, di kawasan hutan di wilayah Dusun Sumbersih, Kamis (07/11/19).

Dari tandon permanen berukuran 3 x 3 meter dengan ketinggian 2 meter, lanjut Babinsa, air dialirkan melalui pipa paralon berdiameter 3 – 4 dim, dengan melintasi kawasan bukit Kapur. Selanjutnya air tersebut dialirkan ke empat dusun wilayah Desa Kedungsalam.

“Pipanisasi yang dilaksanakan oleh satgas TMMD Kodim Malang-Batu diharapkan dapat membantu warga yang membutuhkan air konsumsi yang jauh dari Tandon Mata Air,” ungkap Lasianto Kasun Sumbersih. (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-5 Editor Team
Publisher : Sofyan Saqi Futaki

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES