Indonesia Positif Ketahanan Informasi Nasional

Kreatifitas Satgas TMMD Kodim Malang-Batu Diuji Saat Selesaikan Sasaran Fisik

Kamis, 17 Oktober 2019 - 14:47 | 34.70k
Kreatifitas memanfaatkan peralatan seadanya warga dan satgas TMMD 106 Donomulyo. (FOTO: AJP/TIMES Indonesia)
Kreatifitas memanfaatkan peralatan seadanya warga dan satgas TMMD 106 Donomulyo. (FOTO: AJP/TIMES Indonesia)
FOKUS

Ketahanan Informasi Nasional

TIMESINDONESIA, MALANG – Satgas TMMD Kodim Malang-Batu di Kecamatan Donomulyo Kab Malang menyelesaikan sasaran fisik dengan peralatan yang ada. Tak jarang mereka menggunakan kecerdasannya untuk mengubah barang menjadi alat yang berguna layaknya seorang asli di film Mac Gyver.

Sepertu yang dilakukan oleh satgas TMMD dan warga menghantarkan timba berisikan adonan material menggunakan kayu usuk atau reng seadanya untuk dapat melaksanakan dengan cepat dan kreatif, ibarat pepatah mengatakan " Tidak ada Rotan Akarpun Jadi".

Dengan kreatifitas tersebut pekerjaan dalam TMMD Kodim Malang-Batu dapat cepat selesai. (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-5 Editor Team
Publisher : Sofyan Saqi Futaki

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES