Indonesia Positif Ketahanan Informasi Nasional

Bahu Membahu Satgas TMMD 106 bersama Warga Dusun Krajan

Senin, 14 Oktober 2019 - 11:30 | 33.83k
Bahu Membahu Yonmekanis 512 TMMD 106 bersama Warga Dusun Krajan. (FOTO: AJP TIMES Indonesia)
Bahu Membahu Yonmekanis 512 TMMD 106 bersama Warga Dusun Krajan. (FOTO: AJP TIMES Indonesia)
FOKUS

Ketahanan Informasi Nasional

TIMESINDONESIA, MALANG – Pada hari ke 12, unit rehab RTLH program TMMD Kodim Malang-Batu milik warga Desa Krajan Kecamatan Donomulyo, sudah mencapai sekitar 50%. Diantaranya yakni rehab RTLH milik Susiono, yang hari ini Senin, tetap Semangat tak mengurangi satgas TMMD dari Yonmekanik 512 bersama warga bahu membahu melanjutkan pemasangan batako dan blandar atap.

Pada perehaban RTLH, salah satu Satgas TMMD, dari yonmekanik 512, tetap ingat apa yg dikatakan Danramil 0818/11 Donomulyo yang mengingatkan bahwa pekerjaan apapun harus mengutamakan faktor keamanan dan tetap memperhatikan kualitas bangunan.

"Diharapkan Dengan adanya Warga Dan TNI dalam pengerjaan semua proyek TMMD Kodim Malang-Batu hasilnya tidak asal-asalan melainkan minimal sama dengan hasil proyek pada umumnya," Pungkas Danramil, Senin (14/10/19). (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-5 Editor Team
Publisher : Rochmat Shobirin

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES