Indonesia Positif

Gotong Royong Percepat Pekerjaan FIsik TMMD Kodim Sleman

Jumat, 09 November 2018 - 08:20 | 40.13k
Pemasangan genting rumah sasaran RTLH TMMD Kodim Sleman dengan bergotong royong. (Foto: AJP/TIMES lndonesia)
Pemasangan genting rumah sasaran RTLH TMMD Kodim Sleman dengan bergotong royong. (Foto: AJP/TIMES lndonesia)

TIMESINDONESIA, SLEMAN – Anggota satgas TMMD Kodim Sleman bersama warga masyarakat sedang melaksanakan penurunan genting secara estafet. Cara seperti ini efektif di gunakan agar pekerjaan cepat selesai, Kamis (8/11/2018).

Rehab rumah bapak Sulis Ichwantoro di dusun Pereng Kembang yang dibantu oleh Satgas TMMD terasa cepat , dalam waktu satu jam saja genteng sudah turun semua. dan setelah itu akan ada penggantian kaso dan reng, diharapkan nantinya setelah genteng dipasang lagi, rumah pak Sulis Ichwantoro akan kokoh.

Saya sangat bangga dengan kekompakan warga disini, sehingga kerjaan bisa cepat selesai, semoga kekompakan dan kerja sama ini akan selalu terjalin untuk memajukan desa Balecatur, ungkap Serka Purwanto salah satu anggoat Satgas TMMD Kodim Sleman(*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-5 Editor Team

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES