Indonesia Positif Ketahanan Informasi Desa

Sasaran Non Fisik TMMD Kodim SLeman, BPN Gelar Penyuluhan

Jumat, 19 Oktober 2018 - 08:22 | 25.80k
Penyuluhan Terkait Pendaftaran Tanah Sistem Lengkap Dari BPN Sleman (Foto: AJP TIMES Indonesia)
Penyuluhan Terkait Pendaftaran Tanah Sistem Lengkap Dari BPN Sleman (Foto: AJP TIMES Indonesia)
FOKUS

Ketahanan Informasi Desa

TIMESINDONESIA, SLEMAN – Badan Pertanahan Nasional (BPN) Sleman melakukan penyuluhan terkait Pendaftaran Tanah Sistem Lengkap (PTSL) di Balai Desa Balecatur Kecamatan Gamping. Kegiatan tersebut merupakan sasaran non fisik TMMD Kodim Sleman, Kamis (18/10/2018).

Acara ini diselenggarakan atas kerja sama Satgas TMMD Reguler Ke 103 Kodim 0732/Sleman dengan BPN Kabupaten Sleman. Yang diikuti oleh seluruh kadus se Desa Balecatur.

"Dulu kegiatan PTSL ini dulu namanya Prona. Kami sudah melakukan kegiatan tersebut 3 kali, dan ini yang ke empat," kata Eko Prasetyo dari BPN Sleman.

Diketahui, pengadaan PTSL tersebut diperuntukkan semua warga dan juga tidak dibatasi berapa jumlah petak yang diajukan.

"Tujuannya adalah agar kepemilikan tanah bisa jelas. Jadi yang belum jelas akan dijelaskan pada tahun ini dengan bukti sertifikat. Sebab tahun yang akan datang istilah prona atau PTSL sudah tidak ada lagi," sambung tegas Kades Hj. Sebrat Haryanti yang wilayahnya diglar TMMD Kodim Sleman.(*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-4 Editor Team
Publisher : Ahmad Sukmana

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES