Indonesia Positif Ketahanan Informasi Pendidikan

KKN UMM Beri Pemahaman Sex Education pada Siswa

Kamis, 09 Agustus 2018 - 01:30 | 154.51k
Foto bersama siswa SMPN 02 Bantur dengan KKN 43 UMM (FOTO: ajp.TIMES Indonesia)
Foto bersama siswa SMPN 02 Bantur dengan KKN 43 UMM (FOTO: ajp.TIMES Indonesia)
FOKUS

Ketahanan Informasi Pendidikan

TIMESINDONESIA, MALANGKKN 43 UMM mengadakan kegiatan penyuluhan mengenai bahaya merokok dan sex education kepada siswa-siswi SMPN 02 Bantur, Desa Wonokerto, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang. Penyuluhan ini diadakan pada Rabu 25 Juli 2018 sekitar pukul 09.00 sampai 11 siang.

Kegiatan ini bertujuan untuk menyadarkan akan bahaya merokok dan pentingnya mengetahui sex education kepada siswa-siswi SMPN 02 Bantur.

KKN-UMM-43-b.jpgWendy Febriansyah, Wakil Kordinator Desa, memberikan materi mengenai hubungan antara agama dengan seks bebas

Melalui pendidikan medis dan sedikit sentuhan keagamaan adalah cara KKN 43 UMM menyampaikan penyuluhan tersebut.

KKN-UMM-43-c.jpgRamanda Aria, Ketua Divisi Kesehatan, memberikan materi mengenai bahaya merokok dan seks bebas dalam pandangan kesehatan

“Output dari kegiatan ini sih supaya mereka mengetahui dan memahami bagaimana sebenarnya  islam memandang rokok tersebut. Sedangkan untuk sex education ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan pada remaja-remaja yang mengalami masa pubertas bahwasanya laki-laki dan perempuan tu ada batasannya,” ujar Wendy Febriansyah, selaku Wakil Kordinator Desa juga sebagai pemateri dalam kegiatan tersebut. (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-5 Editor Team
Publisher : Sholihin Nur

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES