Politik

Khofifah Blusukan ke Pasar Madyapuro Kota Malang

Selasa, 27 Maret 2018 - 23:44 | 18.78k
Khofifah Indar Parawansa, calon Gubernur Jawa Timur, nomor urut 1 saat blusukan di Pasar Madyopuro, Kota Malang, Senin (27/3/18). (FOTO: Adhitya Hendra/ TIMES Indonesia)
Khofifah Indar Parawansa, calon Gubernur Jawa Timur, nomor urut 1 saat blusukan di Pasar Madyopuro, Kota Malang, Senin (27/3/18). (FOTO: Adhitya Hendra/ TIMES Indonesia)

TIMESINDONESIA, MALANG – Khofifah Indar Parawansa, calon Gubernur Jawa Timur, nomor urut 1, menyapa para pedagang Pasar Madyopuro, Kota Malang, Selasa (27/3/18).

Saat blusukan ke pasar Madyapuro, Khofifah disambut para pedang dan berebut untuk foto bersama dan bersalaman.

Khofifah.jpg

Calon Gubernur yang berpasangan dengan Emil Dardak ini, juga menyempatkan untuk menikmati kuliner jajanan berupa, Gatot dan Petulo Serabi Ketan.

Disaat menikmati kuliner dan suasana pasar tradisional, Khofifah menyampaikan bahwa perlindungan terhadap pasar tradisional sangat penting.

Khofifah-D.jpg

Dari itu, Khofifah berharap, kedepannya, lembaga perbankan harus bisa lebih dekat dengan para pedagang. Harapannya, para pedagang bisa mendapat informasi edukatif serta ada bantuan Kredit Usaha Rakyat (KUR).

"Agar masyarakat kecil sepeti pedagng pasar, dapat memaksimalkan usah yang mereka kembangkan," katanya.

Khofifah-C.jpg

Saat blusukan, Kofifah terlihat sangat menikmati anjang sana dengan pedagang di pasar setempat. Namun, Khoifah bepesan, agar pedagang menjaga kebersihan pasar.(*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : Ronny Wicaksono
Publisher : Sholihin Nur

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES