Indonesia Positif Ketahanan Informasi Kamtibmas

Bhabinkamtibmas Desa Waturejo, Mulai Panen Sayur Hingga Pil PCC

Selasa, 26 September 2017 - 16:32 | 41.24k
Aiptu M Ansori membantu warga panen sayur. (Foto: AJP TIMES Indonesia)
Aiptu M Ansori membantu warga panen sayur. (Foto: AJP TIMES Indonesia)
FOKUS

Ketahanan Informasi Kamtibmas

TIMESINDONESIA, MALANG – Bhabinkamtibmas menjalin hubungan baik dengan warga di wilayah hukumnya. Tak hanya menjaga ketertiban dan keamanan suatu daerah, Bhabinkamtibmas juga membaur bersama warga dalam berbagai kegiatan. 

Seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Desa Waturejo Ngantang Malang, Aiptu M. Ansori, melaksanakan tugas hariannya, ia menjumpai warga yang sedang memanen sayur kubis. 

Aiptu M Ansori langsung membantu panen sayur. Sembari memanen sayur tak lupa ia berpesan agar warga selalu waspada terhadap ancaman gangguan kamtibmas. 

Ia juga menyampaikan maraknya Pil PPC di kalangan remaja sehingga sangat penting peran para orang tua agar selalu mengawasi anaknya. (*)

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Editor : AJP-5 Editor Team
Publisher : Rochmat Shobirin

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES