Tekno

Canvas Text Input Juga Ditingkatkan

Jumat, 27 Maret 2015 - 10:28 | 44.29k
Tampilan aplikasi Canvas pada Windows 10. (Foto: Google Images)
Tampilan aplikasi Canvas pada Windows 10. (Foto: Google Images)

TIMESINDONESIATIMESINDONESIA, JAKARTA – Jika Anda penggemar fitur handwriting di Windows 8, jangan khawatir, karena Microsoft tengah mengembangkan peningkatan performa Canvas Text Input di Windows 10.

Selain semakin mudah bereksplorasi lewat handwriting, fitur yang sering digunakan user tablet atau perangkat 2 in 1 seperti Surface Pro 3 ini juga mampu mengenali dan memprediksi text, layaknya keyboard pada smartphone.

Anda bisa menulis kata kemudian perangkat mendefinisikan dalam bentuk teks lewat fitur Canvas Text Input.

Di bagian kanan fitur ini, dilansir dari GizMag, terdapat kontrol yang menfasilitasi pengguna untuk memilih jenis keyboard, menghapus kata atau mengembalikannya, sementara tetap memperlihatkan area menulis tanpa meminimize-nya. Asik bukan?

**) Ikuti berita terbaru TIMES Indonesia di Google News klik link ini dan jangan lupa di follow.

Advertisement



Publisher : Satria Bagus
Sumber : =

TERBARU

Togamas - togamas.com

INDONESIA POSITIF

KOPI TIMES